Renungan 27 Maret 2012

Selasa Pekan Prapaskah VBBil 21:4-9 Mzm 102:2-3.16-21 Yoh 8:21-30 Ketika Anak Manusia ditinggikan… “Pelupa! Generasi ini generasi pelupa. Lupa segala-galanya. Melupakan kebaikan Tuhan. Melupakan kebaikan orang tua. Melupakan kebaikan guru. Sungguh, generasi pelupa!” Demikian petikan homili seorang romo kepada para siswa di sebuah sekolah. Ketika mendengarnya saya merasa biasa saja, tetapi setelah merenungkannya saya dapat […]

Homili HR Maria Menerima Kabar Sukacita – 2012

Hari Raya Maria Menerima Khabar Sukacita Yes 7:10-14;8:10 Mzm 40:7-8a.8b-9.10.11 Ibrani 10:4-10 Luk 1:26-38 Kabar Sukacita buat Maria Hari ini kita merayakan Hari Raya Maria menerima Kabar Sukacita. Biasanya Hari Raya Bunda Maria menerima Kabar Sukacita dari Malaikat Gabriel dirayakan setiap tanggal 25 Maret. Tetapi pada tahun ini perayaannya bersamaan dengan Minggu Sengsara atau Hari […]

Biji Gandum

Food for thought: Begitu bernilaikah sebiji gandum? Dalam perjalanan melewati beberapa daerah pertanian di Israel saya selalu terpesona melihat keindahan ladang dengan tanaman gandum. Saya pernah melihat orang-orang di luar Yerusalem menabur benih gandum di ladang, membersihkan dan memanen gandum. Pada saat orang mulai menabur benih, pikiran mereka adalah kira-kira hasilnya seperti apa? Kalau berhasil […]

Homili Hari Minggu Prapaskah VB – 2012

Yer 31:31-34 Mzm 51: 3-4.12-13.14-15 Ibr 5:7-9 Yoh 12: 20-33 Sengsara Yesus Menyelamatkanku Pernakah anda memperhatikan rumput-rumput di kebun atau di taman? Rumput-rumput itu memberi pelajaran yang  sangat berharga bagi kehidupan kita.  Untuk dapat berguna maka rumput-rumput itu harus dipotong, dibuang dan dibakar. Misalnya, ketika dibutuhkan untuk menjadi makanan hewan atau untuk merapihkan halaman supaya […]

Tetaplah berharap

Food for thought: Tetaplah berharap Siang itu saya membuka jendela kamarku. Seorang muda sedang mendengar lagu “Pasti Sanggup” yang dinyanyikan bersama Maria Shandy dan Mike Idol. Beberapa kali ia memutarnya kembali dan tanpa sadar dia ikut menyanyikan lagu itu: “Kuatkanlah hatimu, Lewati setiap persoalan, Tuhan Yesus selalu menopangmu, Jangan berhenti harap padaNya.. Tuhan pasti sanggup…TanganNya […]

Renungan 23 Maret 2012

Jumat Pekan Prapaskah IVB Keb 2:1a.12-22 Mzm 34:17-18.19-20.21.23 Yoh 7: 1-2.10.25-30 Berapa harga sebuah pengorbanan? Napoleon Hill, seorang penulis dan Sastrawan Amerika pernah berkata bahwa kesuksesan manusia itu lahir dari pengorbanan besar dan tidak pernah berasal dari keegoisan pribadinya.  Yah, berkorban dalam bentuk apapun bukanlah pekerjaan yang mudah dan menyenangkan. Berkorban untuk kebaikan orang lain […]

Renungan 22 Maret 2012

Hari Kamis Pekan Prapaskah ke IV/B Kel 32:7-14 Mzm 106:19-23  Yoh 5:31-47 Masih adakah bangsa yang tegar tengkuk? Anak kuliahan! Dosa-dosa umumnya adalah membohongi orang tua dalam banyak hal: bolos kuliah tapi kepada ortu mengaku aktif kuliah. Boros uang tapi kepada ortu mengaku buat keperluan kuliah. Dosa-dosa ini bertumpuk sampai pada rasa enak yang tak […]

Lenten Season

LENTEN SEASON The key to understanding the meaning of Lent is simple: Baptism. Preparation for Baptism and for renewing baptismal commitment lies at the heart of the season. Since the Second Vatican Council, the Church has reemphasized the baptismal character of Lent, especially through the restoration of the Catechumenate and its Lenten rituals. Our challenge […]