Rasa Berdosa Hilang

Manusia kehilangan rasa berdosa! Ada seorang romo yang bekerja di sebuah paroki. Ia pernah curhat bagaimana suka dan dukanya melayani umat dalam sakramen tobat. Kadang-kadang ia merasa senang dan bahagia karena banyak umat mengaku dosa dengan sungguh-sungguh, tetapi banyak kali ia juga kecewa karena ada umatnya yang sudah tidak merasa berdosa. Kalimat yang keluar dari […]

Homili 24 Oktober 2014

Hari Jumat, Pekan Biasa XXIX Ef 4:1-6 Mzm 24:1-2.3-4ab.5-6 Luk 12:54-59 Sebab itu aku menasihati kamu… Ada seorang ayah yang meninggalkan kesan-kesan mendalam bagi anak-anaknya. Ia menciptkan saat-saat istimewa terutama makan bersama untuk memberi nasihat kepada anak-anaknya. Ia mengatakan bahwa segala sesuatu yang disampaikannya sebagai nasihat-nasihat itu kiranya menjadi seperti bumbu untuk menyedapkan makanan yang […]