Food For Thought: Gunung Batu

Gunung Batuku… Daud ketika berdoa kepada Tuhan, selalu menyapaNya sebagai Gunung Batu atau Batu Karang (Ibrani, צוּר – tsur). Doa berupa nyanyian Daud ini bisa kita temukan dalam Mazmur 18, 27,40, 62. Makna biblis dari gunung batu atau batu karang “tempat perlindungan yang aman”. Setiap orang yang mengalami kesulitan dan pergumulan di dalam hidupnya tidak […]

Homili 4 Desember 2014

Hari Kamis, Pekan Adven I Yes 26:1-6 Mzm 18:1,8-9.19-21.25-27a Mat 7:21.24-27 Melakukan kehendak Tuhan Pada pagi hari ini saya mendapat pesan singkat dari seorang sahabat. Ia mengutip perkataan Beata Theresia dari Kalkuta, bunyinya: “True holiness consists in doing God’s will with a smile” (Kekudusan yang benar adalah melakukan kehendak Allah dengan senyum). Perkataan Beata Theresia […]

Homili 3 Desember 2014 (Dari Bacaan Pertama)

Pesta St. Fransiskus Xaverius 1Kor 9:16-19.22-23 Mzm 117: 1,2 Mrk 16:15-20 Mewartakan Injil itu Keharusanku Hidup sebagai misionaris pernah saya merasakan dan mengalaminya sendiri. Ketika baru ditahbiskan sebagai imam, saya mendapat penugasan untuk melayani di Fuiloro, Lospalos, distrik paling Timur dari Timor Oriental. Di komunitas Salesian Don Bosco Fulioro saya melayani di sekolah dan setiap […]

Homili 3 Desember 2014 (Daily Fresh Juice)

Hari Rabu, Pekan I Adven Pesta St. Fransiskus Xaverius 1Kor. 9:16-19,22-23 Mzm. 117:1,2 Mrk. 16:15-20 Melayani Sabda Pada hari ini seluruh Gereja Katolik merayakan pesta St. Fransiskus Xaverius, Ia lahir dengan nama asli Francesco de Yassu Javier, tanggal 7 April 1506 di istana Xavier di Navarra, bagian utara Spanyol. Pendidikan dasarnya berlangsung di Navarra dan […]

Homili 2 Desember 2014

Hari Selasa, Pekan I Adven Yes 11:1-10 Mzm 72:2,7-8.12-13,17 Luk 10:21-24 Hidup oleh Roh Kudus Pada pagi hari ini saya mendapat pesan singkat dari salah seorang sahabat berupa kutipan Kitab Suci: “Jikalau kita hidup oleh Roh, baiklah hidup kita juga dipimpin oleh Roh.” (Gal 5:25). Saya membaca perkataan Paulus ini beberapa kali dan menjadikannya sebagai […]

Homili 1 Desember 2014

Hari Senin, Pekan I Adven Yes 2:1-5 Mzm 122:1-2,3-4a,(4b-5,6-7), 8-9 Mat. 8:5-11 Berjalan dalam Terang Tuhan Pada suatu ketika Beata Theresia dari Kalkuta bersama para suster di komunitasnya mengunjungi seorang bapa yang tinggal sendirian di Kalkuta. Bapa itu memiliki rumah dengan jendela yang tertutup rapat. Suasana di dalam rumahnya gelap dan pengap. Akibatnya bapa yang […]

Homili Hari Minggu Adven I/B

Hari Minggu I Adven/B Yes 63:16b-17; 64: 1,3b-8 Mzm 80: 2ac, 3b, 15-16, 18-19 1Kor 1:3-9 Mrk 13:33-37 Buatan Tangan Tuhan Adalah Giacomo da Varazze, Uskup Genoa, Italia dalam bukunya “The Golden Legend” pernah menulis, “Kita melaksanakan masa adven selama empat pekan untuk menandai empat kedatangan Tuhan yakni Ia telah datang kepada kita dalam wujud […]

Food For Thought: מרנא תא (maranâ thâ)

מרנא תא (maranâ thâ) Sejak hari Senin, Pekan Biasa XXXIII hingga hari ini Sabtu, Pekan Biasa XXXIV, liturgi Gereja Katolik membantu kita untuk membaca Kitab Suci dalam Ekaristi dari Kitab Wahyu. Di dalam Kitab ini terdapat tujuh seri yang masing-masingnya terdapat tujuh unsur yang terbagi dalam empat bagian besar yakni pertama, tujuh pesan kepada jemaat-jemaat […]

Homili 29 November 2014

Hari Sabtu, Pekan Biasa XXXIV Why 22:1-7 Mzm 95:1-2.3-5.6-7 Luk 21 34-36 Jagalah dirimu! Kita berada di hari terakhir tahun liturgi. Bacaan-bacaan Kitab Suci selama hari-hari ini mengarahkan kita kepada persekutuan mesra dengan Allah sumber kehidupan kita. Sama seperti Tuhan Yesus yang mengarahkan pandanganNya ke Yerusalem hingga tiba tiba di Yerusalem (Luk 9:51-19:27), demikian juga […]

Homili 28 November 2014

Hari Jumat, Pekan Biasa XXXIV Why 20:1-4.11-21:2 Mzm 84:3,4,5-6a.8a Luk 21: 29-33 Pandai Membaca Tanda Zaman Para petani di daerah pedesaan umumnya pandai membaca tanda-tanda alam: kapan mereka bisa menyiapkan lahan, menanam dan menuai. Ada yang menyiapkan lahan lalu harus menunggu hingga musim hujan tiba baru bisa menanam benih. Pada saat hendak menanam, mungkin rumputnya […]