Homili 10 Juni 2016

Hari Jumat, Pekan Biasa X 1Raj 19:9a.11-16 Mzm 27:7-8a.8b-9abc.13-14 Mat 5: 27-32 Keluarga sebagai Seminari Kerahiman Allah Saya pernah merayakan misa syukur 40 tahun pernikahan sepasang suami dan istri di dalam sebuah keluarga. Perayaan Misa syukur berlangsung meriah, penuh keakraban dan persaudaraan. Hal ini dapat terlihat pada wajah setiap anggota keluarga, undangan dan para tamu […]

Homili 9 Juni 2016

Hari Kamis, Pekan Biasa X 1Raj 18:41-46 Mzm 65: 10abcd.10e-11.12-13 Mat 5:20-26 Tuhan, Tunjukanlah Kerahiman-Mu Kepadaku! Saya pernah merayakan misa syukur sebuah keluarga. Mereka memberi kepadaku buku Puji Syukur dan daftar lagu-lagu yang akan dinyanyikan bersama-sama. Ketika membuka buku Puji Syukur, saya menemukan sebuah tulisan tangan pada salah satu halaman, bunyinya: “Tuhan, Tunjukanlah Kerahiman-Mu kepadaku!” […]

Food For Thought: Berani memilih!

Berani memilih! Kita tidak dapat menutup mata terhadap realitas hidup kita masing-masing. Kita juga tidak dapat melepaskan diri begitu saja dari berbagai macam pilihan di dalam hidup ini. Kita harus berani memilih apa pun bentuknya dan berapa besar resiko dari pilihan itu bagi kehidupan kita. Ada seorang sahabat mengatakan kepadaku: “Tidak peduli seperti apa hidupmu, […]

Homili 8 Juni 2016

Hari Rabu, Pekan Biasa X 1Raj 18: 20-39 Mzm 16:1-2a.4.5.8.11 Mat 5:17-19 Yesus Menyempurnakan Kerahiman Allah Pada pagi hari ini, salah seorang sahabat saya mengirim sebuah kutipan yang bagus dari Paus Fransiskus tentang indahnya kerahiman Allah. Inilah bunyi kutipannya: “Kerahiman Allah itu laksana sebuah jembatan yang menghubungkan Allah sendiri dan manusia. Kerahiman Allah mampu membuka […]

Food For Thought: Kerahiman Allah Sungguh Nyata

Kerahiman Allah itu sungguh nyata! Nama Elia berarti Yahwe adalah Allah. Dialah nabi dalam Kitab Perjanjian Lama yang disuruh oleh Tuhan untuk meninggalkan Tisbe dan berjalan ke arah Timur dan bersembunyi di tepi sungai Kerit, sebelah Timur Sungai Yordan. Ia dapat meminum air dari sungai itu dan mendapat makanan yang diberikan Tuhan melalui burung-burung gagak […]

Homili 7 Juni 2016

Hari Selasa, Pekan Biasa X 1Raj 17:7-16 Mzm 4:2-3.4-5.7-8 Mat 5:13-16 Setiap orang harus melihat perbuatanmu yang baik! Ada seorang Kepala Sekolah yang pernah bertindak sebagai seorang pendidik, pembina dan bapak yang baik bagi semua siswa. Setiap siswa yang pernah belajar di sekolah itu memiliki kesan yang sama seperti ini: “Bapak kepala sekolah adalah figur […]

Homili 1 Juni 2016 (Dari Bacaan Pertama)

Hari Rabu, Pekan Biasa IX 2Tim 1:1-3.6-12 Kobarkanlah karunia Allah! Saya pernah mengikuti acara Kebangunan Rohani Katolik (KRK). Panitia penyelenggara memilih tema “Kobarkanlah kasih karunia Allah” dengan menghadirkan pembicara utamanya seorang Romo terkenal dan diisi juga dengan kesaksian hidup orang-orang tertentu yang konon mengalami kasih karunia Allah secara istimewa. Acara berlangsung dengan meriah. Saya mendengar […]