Food For Thought: Setia Selamanya

Setia Selamanya! Ada seorang sahabat menceritakan pengalamannya. Barusan ada seseorang mewawancarainya. Mereka sepakat bertemu. Proses wawancara pun berjalan dengan baik. Salah satu pertanyaan yang membuatnya tetap berefleksi adalah: “Apakah anda setia dalam hidupmu?” Ia sudah menjawab pertanyaan ini bahwa ia setia selamanya, meskipun penuh perjuangan dan pengurbanan diri. Namun demikian, ia masih memiliki bayang-bayang kurang […]

Homili 19 November 2015

Hari Kamis, Pekan Biasa XXXIII 1Mak. 2:15-29 Mzm. 50:1-2,5-6,14-15 Luk. 19:41-44. Damai itu indah Beberapa hari yang lalu saya melewati sebuah jalan protocol di sebuah kota. Saya melihat sebuah tulisan pada spanduk besar: “Damai itu indah”. Saya melanjutkan perjalanan sambil merenungkan kata-kata ini, begitu sederhana tetapi amat mendalam dan kontekstual bagi kota ini. Saya mengatakan […]