Homili 30 Maret 2023

Hari Kamis, Pekan V Prapaskah Kej. 17:3-9 Mzm. 105:4-5,6-7,8-9 Yoh. 8:51-59 Transformasi bathin ala Abraham Salah satu sosok inspiratif dalam masa prapaskah ini adalah Abraham. Abraham menunjukkan kepada kita imannya yang total kepada Allah dan bagaimana ia mengejawantah imannya ini dalam sebuah relasi yang akrab dengan Tuhan dalam doa-doanya. Saya mengingat kembali Paus Fransiskus dalam […]

Perkataan Para Kudus tentang Masa Prapaskah

Perkataan para Kudus tentang Masa Prapaskah dan Kekudusan • St. Yohanes Krisostomus: “Puasa adalah obat. Tetapi obat, betapapun bermanfaatnya, menjadi tidak berguna karena kurangnya pengalaman penggunanya. Ia harus mengetahui waktu yang tepat untuk meminum obat, jumlah obat yang tepat, dan kondisi tubuh yang harus meminumnya.” • St. Yohanes Krisostomus: “Tetapi apakah untungnya, jika kita menjalani […]

Homili 29 Maret 2023

Hari Rabu, Pekan V Prapaskah Dan. 3:14-20,24-25,28 MT T.Dan. 3:52,53,54,55,56 Yoh. 8:31-42 Kesetiaan kepada Tuhan Masa Prapaskah adalah waktu yang tepat untuk menunjukkan diri sebagai Χριστιανός (Christianos),artinya “pengikut Kristus” sejati. Santo Ignasius dari Antiokhia pernah berkata: “Saya tidak hanya ingin disebut Kristen, tetapi juga menjadi Kristen.” Kita perlu sadar diri bahwa dengan menyandang gelar “Kristen” […]

Salib Kristus di mata Para Kudus

SALIB DI MATA PARA KUDUS • St. Rosa da Lima: “Selain salib, tidak ada tangga lain yang dapat kita gunakan untuk mencapai surga.” • St. Faustina: “Pada saat-saat sulit, saya akan memusatkan pandangan saya pada Hati Yesus yang diam membentang di kayu salib, dan dari nyala api yang memancar dari hati-Nya yang penuh belas kasihan, […]

Homili 28 Maret 2023

Hari Selasa Pekan V Prapaskah Bil. 21:4-9 Mzm. 102:2-3,16-18,19-20 Yoh. 8:21-30 Di dalam Salib ada keselamatan Adalah Thomas Hemerken atau dkenal dengan nama beken Thomas A. Kempis. Beliau adalah seorang teolog dan mistikus Katolik terkenal pada Abad Pertengahan. Dalam buah karyanya ‘The Inner Life’ atau ‘Kehidupan Bathin’, beliau menulis tentang Salib Kristus. Ada sebuah ekspresi […]

Homili 27 Maret 2023

Hari Senin, Pekan V Prapaskah Dan. 13:41c-62 Mzm. 23:1-3a,3b-4,5,6 Yoh. 8:1-11 Hormatilah Martabat Perempuan Hormatilah martabat perempuan! Ini adalah sebuah seruan untuk memperjuangkan martabat perempuan di seluruh dunia. Kita mengingat sebuah seruan Paus Fransiskus pada tanggal 5 Februari 2023 yang lalu, yang kiranya membuka mata seluruh negara Sudan bahwa perempuan Sudan adalah kunci bagi pembangunan […]

Homili Hari Minggu Prapaskah ke-VA – 2023

HARI MINGGU PRAPASKAH V/A Yeh. 37:12-14; Mzm. 130:1-2,3-4b,4c-6,7-8 Rm. 8:8-11 Yoh. 11:3-7,17,20-27,33b-45 Hidup dalam Roh Kita memasuki Hari Minggu Prapaskah ke-V/A. Kita juga mengenal hari Minggu ini dengan sebutan Hari Minggu Sengsara. Mulai hari Minggu ini, sebagai Gereja kita mau masuk lebih dalam lagi ke dalam Kisah Sengsara Tuhan Yesus Kristus. Ia sendiri membawa sengsara-Nya […]

Perkataan Para Kudus tentang Bunda Maria

KUTIPAN PENGHORMATAN PARA KUDUS KEPADA BUNDA MARIA St. Louis Marie de Montfort: “Orang-orang kudus terbesar, mereka yang paling kaya akan rahmat dan kebajikan akan menjadi orang yang paling tekun berdoa kepada Perawan Terberkati, memandangnya sebagai model yang sempurna untuk ditiru dan sebagai penolong yang ampuh untuk membantu mereka.” St. Alfonsus Maria de Liguori: “Maria telah […]

Homili 25 Maret 2023 – Hari Raya Khabar Sukacita

HARI RAYA KABAR SUKACITA Yes 7:10-14; 8:10 Mzm 40:7-8a.8b-9.10.11 Ibr 10:4-10 Luk 1:26-38 Sukacita seorang hamba Tuhan Santa Perawan Maria adalah sosok orang kudus yang sangat dikagumi para kudus lainnya di surga. Misalnya, Santa Theresia dari Kalkuta begitu mengagumi kekudusan Bunda Maria dengan berdoa: “Maria, berikanlah kepadaku Hatimu: begitu indah, begitu murni, begitu tak bernoda; […]

Perayaan Bunda Maria Menerima Khabar Sukacita – 25 Maret

Bunda Maria Menerima Khabar Sukacita Pada hari ini kita merayakan Hari Raya Santa Perawan Maria menerima Khabar Sukacita dari Malaikat Gabriel. Perayaan ini menjadi awal Misteri Inkarnasi atau Misteri Sabda menjadi manusia dan tinggal bersama kita (Yoh 1:14). Kisah tentang perayaan Khabar Sukacita ini kita temukan terutama di dalam Injil Lukas (Luk 1:26-38). Penginjil Lukas […]