Food For Thought: Jangan Meremahkan

Jangan Meremehkan! Adalah Alexis Carrel (1873-1944). Beliau dikenal sebagai seorang ahli biologi berkebangsaan Perancis. Ia pernah berkata: “Yesus mengetahui dunia kita. Dia tidak pernah meremehkan kita seperti dewanya Aristoteles. Kita dapat berbicara kepada-Nya dan Dia menjawab kita. Meskipun Dia adalah manusia seperti kita namun Dia juga adalah Allah dan melampaui segala sesuatu.” Pernyataan Alexis Carrel […]

Homili 4 Februari 2020

Hari Selasa, Pekan Biasa ke-IV 2Sam. 18:9-10,14b,24-25a,30-19:3 Mzm. 86:1-2,3-4,5-6 Mrk. 5:21-43 Melakukan Kasih dan Kebaikan Pada pagi hari ini saya mendapat broadcast dari seorang sahabat, berupa sebuah kutipan ayat Kitab Suci yang indah dan menarik perhatian. Ini kalimat yang dibroadcastnya: “Hendaklah kasih itu jangan pura-pura! Jauhilah yang jahat dan lakukanlah yang baik.” (Rom 12:9). Saya […]