Homili 5 Januari 2022 – Dari Bacaan Pertama
Hari Biasa sesudah Penampakan Tuhan 1Yoh. 4:11-18 Mzm. 72:1-2,10-11,12-13 Mrk. 6:45-52 Kasih adalah sebuah pengalaman Kita berada di Hari Rabu setelah Penampakan Tuhan. Bacaan-bacaan Kitab Suci terutama dari bacaan pertama diambil dari Tulisan Yohanes yang bertemakan Kasih. Sebelumnya Yohanes menulis: “Allah adalah kasih” (1Yoh 4:8). Pada hari ini kita mendengar kembali penegasannya yang sama bahwa […]