Food For Thought: Masih adakah rasa tidak bersalah dalam dirimu?

Masih adakah rasa tidak bersalah dalam dirimu? Saya pernah berbincang-bincang dengan sekelompok orang muda tentang sakramen tobat. Mereka menanyakan banyak hal tentang sakramen keempat ini. Ada di antara mereka yang belum tahu cara mengaku dosa dengan baik, ada yang lalai melakukan penitensi dan lalai membangun semangat pertobatan pribadi. Terlepas dari sharing-sharing ini, ada satu pemuda […]

Homili 11 November 2016

Hari Jumat, Pekan Biasa ke-XXXII St. Martinus dari Tours 2Yoh 4-9 Mzm 119:1.2.10.11.17.18 Luk 17:26-37 Hiduplah dalam peradaban kasih! Pada hari ini Gereja Katolik merayakan peringatan St. Martinus dari Tours. Ia lahir di Sabaria, Hungaria Barat pada tahun 335 dan dibesarkan di Italia. Ayahnya adalah seorang perwira tinggi militer Kerajaan Romawi, masih kafir saat itu. […]

Food For Thought: Kamu masih muda…

Kamu masih muda…belum berpengalaman! Ada seorang sahabat membagi pengalamannya. Ia setahun bekerja di sebuah perusahaan terkenal. Ia mulanya merasa senang karena dapat berjumpa dengan para senior yang memiliki banyak pengalaman. Rasa syukur mengalir dalam kehidupannya karena ia dapat belajar, dan dapat “mencuri ilmu” dari pengalaman para seniornya. Semakin lama berada bersama para seniornya, ia belajar […]

Homili 10 November 2016

Hari Kamis, Pekan Biasa ke-XXXII St. Leo Agung (Paus dan Pujangga Gereja). Flm 7-20 Mzm 146: 7-10 Luk 17:20-25 Menerima sesama apa adanya! Pada hari ini, seluruh Gereja Katolik memperingati St. Leo Agung. Beliau dilahirkan di Toscana, Italia tengah pada tahun 391/400, dari sebuah keluarga bangsawan. Ia terpilih menjadi Paus ke-45 menggantikan Paus Sixtus III […]

Homili Pemberkatan Gereja St. Yohanes Lateran – 2016

Pesta Pemberkatan Gereja Basilika Lateran Yeh 47:1-2.8-9.12 Mzm 46:2-3.5-6.8-9 1Kor 3:9-11.16-17 Yoh 2:13-22 Menjadi Tempat kediaman Allah yang terbaik Pada hari ini seluruh Gereja Katolik merayakan pesta pemberkatan Gereja Basilik Lateran di kota Roma. Gereja Basilik ini didirikan oleh kaisar Konstantinus Agung, putra St. Helena. Basilika ini adalah yang pertama yang didirikan Gereja sekaligus melambangkan kemerdekaan dan perdamaian […]

Homili 3 November 2016

Hari Kamis, Minggu Biasa ke-XXXI Flp 3:3-8a Mzm 105:2-7 Luk 15:1-10 Buah Kerahiman Allah adalah Sukacita Mengawali homili hari ini, saya mengingat perkataan yang inspiratif dari Paus Fransiskus tentang Kerahiman Allah. Beliau menulisnya dalam Bulla Misericordiae Vultus seperti ini: “Marilah kita temukan kembali karya-karya belas kasih ragawi ini, yakni memberi makan kepada yang lapar, memberi […]

Food For Thought: merenungkan kematianku

Merenungkan Kematianku! Pada malam hari ini bersama dua konfrater, kami mengunjungi pekuburan umum Santa Cruz Dili. Perjalanan ke Santa Cruz seperti mengunjungi pasar malam. Ada kemacetan di jalan. Ketika masuk ke dalam kompleks pekuburan, rasanya bukan seperti di sebuah pekuburan yang menakutkan. Ada banyak orang membersihkan kubur, menabur bunga yang sudah diberkati di Gereja, memasang […]

Homili Peringatan Arwah Semua Orang Beriman (Misa III)

Peringatan Arwah Semua Orang Beriman Keb 4:7-15 Mzm 122:1-2.4-5.6-7.8-9 2Tim 2:8-13 Yoh 6:51-58 Ekaristi menyelamatkan kita Saya pernah mendampingi seorang lansia yang sakit-sakitan selama beberapa tahun. Ketika itu saya membantu pastoral di sebuah paroki, khusus untuk mengunjungi orang-orang sakit dan para lansia pada setiap hari Minggu sore. Bapak yang sudah memasuki usia lanjut dan sakit-sakitan […]

Homili Peringatan Arwah 2 November (Injil untuk Fresh Juice)

Peringatan arwah semua orang beriman 2Mak. 12:43-46 Mzm 130: 1-2.3-4.5-6a.6b.7-8 1Kor 15:20-24a.25-28 Yoh 6:37-40 Sebuah ikatan kasih yang kekal Kemarin tanggal 1 November kita merayakan Hari Raya semua orang kudus. Para kudus pernah hidup di dunia ini dan kini mereka telah berada di surga. Siang dan malam mereka berada di hadirat Tuhan untuk melayani dan […]

Food For Thought: Timor Leste, negeri yang dilewati orang kudus

Jangan takut menjadi Kudus! Permenungan saya pada hari Raya Semua orang kudus ini saya ungkapkan dalam sebuah rasa syukur kepada Tuhan karena Ia telah memberkati Tanah Timor Leste ini sebagai tanah yang pernah dikunjungi oleh dua orang kudus. Pertama adalah St. Calistus Caravario. Beliau adalah misionaris berkebangsaan Italia dari Tarekat Salesian Don Bosco (SDB). Ia […]