Homili 9 September 2016

Hari Jumat, Pekan Biasa ke-XXIII 1Kor. 9:16-19,22b-27 Mzm. 84:3,4,5-6,12 Luk. 6:39-42 Aku harus mewartakan Injil! Seorang tokoh awam di Gereja selalu mengajak teman-temannya untuk membaca Kitab Suci, merenungkan dan melakukan Sabda dengan mewartakannya kepada semua orang. Ia mengatakan bahwa mewartakan Sabda itu tidak harus dengan suara tetapi dengan hidup kristiani yang baik. Ketika mendengar ajakan […]

Homili Kelahiran St. Perawan Maria – 2016

Pesta Kelahiran St. Perawan Maria Rm 8:28-30 Mzm 13: 6ab.6cd Mat 1:1-16.18-23 Wanita Suci itu Bernama Maria Pada hari ini seluruh Gereja Katolik merayakan Pesta kelahiran St. Perawan Maria. Kita tidak menemukan sumber tertentu dari Kitab Suci tentang data kelahiran Santa Perawan Maria. Satu-satunya sumber yang dipakai hingga saat ini adalah dari sebuah teks apokrif […]

Homili 7 September 2016 (Injil Untuk Daily Fresh Juice)

Hari Rabu, Pekan Biasa ke-XXIII 1Kor. 7:25-31 Mzm. 45:11-12,14-15,16-17 Luk. 6:20-26   Apakah anda bahagia saat ini? Pada hari Minggu, tanggal 4 September 2016 yang lalu, Paus Fransiskus mengumumkan ke seluruh dunia bahwa Bunda Theresia dari Kalkuta adalah salah seorang Kudus atau Santa di dalam Gereja Katolik. Banyak di antara kita yang mengagumi kehidupan dan […]

Homili 6 September 2016 (Dari Bacaan Pertama)

Hari Selasa, Pekan Biasa ke-XXIII Bacaan 1Kor 6:1-11 Hidup tidak bercela di hadirat Tuhan Tuhan Yesus bersabda: “Berbahagialah orang yang suci hatinya karena mereka akan melihat Allah.” (Mat 5:9). Orang-orang yang murni hatinya adalah pribadi yang memiliki hati yang tembus pandang, hatinya transparan di hadirat Tuhan dan sesamanya. Hanya orang-orang yang murni hatinya mampu melihat […]

Homili 6 September 2016

Hari Selasa, Pekan Biasa ke-XXIII 1Kor 6:1-11 Mzm 149:1-2.3-4.5-6a.9b Luk 6:12-19 Berdoalah sebelum bertindak! Ada seorang ayah selalu menasihati anak-anaknya untuk berdoa sebelum melakukan pekerjaan tertentu. Anak-anaknya mengaku pernah merasa bosan dengan nasihat yang satu dan sama. Mereka lupa bahwa sang ayah sendiri selalu berdoa sebelum dan sesudah melakukan suatu pekerjaan. Pada suatu kesempatan anak-anaknya […]

Perbuatan baik seperti akar pohon

Perbuatan baik Apakah anda sudah berbuat baik sepanjang hari ini? Ini adalah pertanyaan dari seorang Romo ketika mengawali homilinya pada misa sore hari. Terlihat umat yang hadir saling berbisik satu sama lain sambil menghitung-hitung banyaknya perbuatan baik yang mereka lakukan sepanjang hari. Anak-anak kecil langsung mengatakan jumlah dan jenisnya. Wah, sungguh sangat manusiawi. Kita mudah […]

Homili 5 September 2016

Hari Senin, Pekan Biasa ke-XXIII 1Kor 5:1-8 Mzm 5:5-6.7.12 Luk 6:6-11 Tuhan sembuhkanlah tangan kananku! Ada seorang bapa sudah bertahun-tahun mengalami sakit di persendian tangan kanannya. Ia sudah berusaha mendapatkan perawatan dan pengobatan seperlunya tetapi belum pulih secara total. Pada suatu kesempatan ia membangun niatnya untuk memperoleh kesembuhan dengan mengubah pola makannya, mencari tindakan medis […]

Homili Hari Minggu Biasa ke-XXIII/C – 2016

Hari Minggu Biasa ke-XXIII/C Keb 9:13-18 Mzm 90:3-4.5-6.12-13.14.17 Flm 9b-10.12-17 Luk 14: 25-33 Menggapai Kebijaksanaan Sejati Ada dua peristiwa yang kita kenang pada hari Minggu Biasa yang ke-XXII/C ini. Pertama secara serentak Gereja Katolik di Indonesia memulai Hari Minggu Kitab Suci Nasional. Tema umum Bulan Kitab Suci Nasional tahun 2016 adalah: “Keluarga bersaksi dan mewartakan […]

Homili 3 September 2016

Hari Sabtu, Pekan Biasa ke-XXII St. Gregorius Agung 1Kor 4:6b-15 Mzm 145:17-18.19-20.21 Luk 6:1-5 Belajar menjadi hamba dari para hamba Tuhan Pada hari ini Gereja Katolik mengenang St.Gregorius Agung. Ia lahir di Roma pada tahun 540. Ia mula-mula merupakan seorang politikus kawakan, kemudian meninggalkan dunia politik praktis itu dan masuk ke dalam biara hingga menjadi kepala […]

Food For Thought: Abdi Seratus Persen

Seratus persen hamba Kristus! Saya pernah memberi test masuk untuk para calon seminaris kami. Ada satu pertanyaan yang saya ajukan dalam wawancara: “Mengapa anda berkeinginan untuk menjadi biarawan? Ia menjawab: “Saya mau menjadi hamba Kristus”. Saya mengangguk dan mengapresiasi jawabannya. Selanjutnya saya mengarahkan dia untuk menyiapkan diri untuk menjadi hamba atau abdi Tuhan yang baik […]