Homili 12 Juni 2019

Hari Rabu, Pekan Biasa ke-X 2Kor. 3: 4-11 Mzm. 99:5,6,7,8,9 Mat. 5:17-19 Kesetiaan kepada Kristus Apakah anda adalah pribadi yang setia? Ini adalah sebuah pertanyaan yang selalu muncul dalam hidup kita. Bagi saya, ini sebuah pertanyaan yang membantu kita untuk berefleksi tentang relasi dengan Tuhan dan sesama. Perlu diingat bahwa sebuah relasi entah dibangun jarak […]

Homili Peringatan St. Barnabas

Peringatan Wajib St. Barnabas Kis. 11:21b-26; 13:1-3 Mzm. 98:2-3ab,3c-4,5-6 Mat. 10:7-13 Kerajaan Allah Nomor Satu Pada hari ini kita merayakan peringatan St. Barnabas, Rasul. Nama Barnabas berarti Putera Penghiburan dapat kita baca dalam tulisan Santu Lukas, yakni Kisah Para Rasul, kususnya bab 4, 9, 11, 13 dan 15. Dari sini kita mendapat informasi bahwa Barnabas […]

Homili Peringatan Wajib Santa Perawan Maria, Bunda Gereja

Peringatan Wajib Santa Perawan Maria, Bunda Gereja Kej 3:9-15,20 atau Kis 1:12-14 Mzm 87:1-2,3,5,6-7 (Refren 3) Yoh 19:25-34 Salib dan Ekaristi mengubah hidup kita Adalah Paus Fransiskus. Pada tanggal 11 Februari 2018 silam, beliau mengumumkan kepada seluruh umat di dalam Gereja Katolik untuk merayakan peringatan wajib Santa Perawan Maria sebagai Bunda Gereja, tepatnya sehari setelah […]

Food For Thought: Pentakosta zaman now

Pentakosta zaman now Selamat Hari Raya Pentakosta. Selamat ulang tahun Gereja Katolik. Terima kasih Allah Bapa, Putera dan Roh Kudus. Terima kasih Allah Roh Kudus karena Engkau datang untuk mendampingi, menguatkan, mengajarkan dan mengingatkan tentang Yesus Kristus dan pekerjaan-pekerjaan-Nya. Pada hari ini saya merayakan misa di sebuah stasi kecil, tepatnya di Rai Kotuk, Paroki Maria […]

Homili Hari Raya Pentakosta/C – 2019

HARI RAYA PENTAKOSTA Kis. 2:1-11 Mzm. 104:1ab,24ac,29bc-30,31,34 Rm. 8:8-17 Yoh. 14:15-16,23b-26. Berikanlah ruang bagi Roh Kudus Pada hari ini kita merayakan Hari Raya Pentakosta. Apa yang melintas dalam pikiran kita pada Hari Raya Pentakosta ini? Ada beberapa hal penting, misalnya, Pertama, tanda bahwa kita sudah merayakan Hari Raya Paskah lima puluh hari yang lalu dan […]

Homili 8 Juni 2019

Hari Sabtu, Pekan Paskah ke-VII Kis. 28:16-20,30-31 Mzm. 11:4,5,7 Yoh. 21:20-25 Manakah Prioritas Hidupmu? Salah satu titik kelemahan orang-orang tertentu adalah mereka belum memiliki sebuah perencanaan program hidup (personal plan of life). Akibatnya orang itu hidupnya serupa dengan dedaunan di sebuah pohon yang diamati dalam menentukan arah tiupan angin. Kalau arah tiupan angin dari samping […]

Food For Thought: Masa lalu adalah guru kehidupan

Masa lalu sebagai guru kehidupan Adalah Oscar Wilde (1854-1900). Beliau dikenal sebagai seorang penulis kenamaan dari Irlandia. Ia pernah berkata: “Setiap orang suci memiliki masa lalu (yang belum tentu baik) dan setiap pendosa memiliki masa depan (yang bisa jadi jauh lebih baik).” Perkataan sederhana ini sebenarnya mau mempertegas keyakinan banyak orang bahwa masa lalu adalah […]

Homili 7 Juni 2019

Hari Jumat, Pekan Paskah ke-VII Kis. 25:13-21 Mzm. 103:1-2,11-12,19-20ab Yoh. 21:15-19 Kasih Yesus mengubah hidup kita Saya pernah mengikuti sebuah ibadah Oikumene. Pastor yang membawakan Sabda Tuhan memulai kotbahnya dengan sebuah pertanyaan sederhana, bunyinya: “Apakah arti anda mengasihi Yesus?” Semua umat terdiam, ada yang sempat berbisik-bisik tetapi tidak ada yang berani menjawab langsung pertanyaan sang […]

Food For Thought: Berani karena benar

Berani karena benar! Saudari dan saudara terkasih. Kita berada di hari ke-7 novena kepada Roh Kudus. Selamat beristirahat sejenak di har-hari libur ini. Food For Thought kita kali ini bertema ‘Berani karena benar’. Adalah Soekarno. Kita mengenalnya sebagai Presiden pertama Republik Indonesia. Ia pernah berkata: “Jadikan deritaku ini sebagai kesaksian bahwa kekuasaan seorang Presiden sekalipun […]

Homili 6 Juni 2019

Hari Kamis, Pekan Paskah ke-VII Kis. 22:30; 23:6-11 Mzm. 16:1-2a,5,7-8,9-10,11 Yoh. 17:20-26 Berani bersaksi dengan benar Apakah anda pernah menjadi saksi dalam sebuah perkara atau sengketa? Biasanya para saksi itu diambil sumpahnya dengan meletakkan tangannya di atas Kitab Suci, disaksikan oleh pemimpin agama yang dianutnya. Mengapa demikian? Sebab para saksi diharapkan akan memberikan kesaksian yang […]