Food For Thought: Tuhan adalah keselamatanku

Tuhanlah Pelindungku (Mzm 71: 1-6.15.17) Seorang sahabat selalu bersyukur kepada Tuhan ketika melewati gedung pencakar langit itu. Beberapa tahun yang lalu ia bekerja di lantai keduapuluh gedung itu. Pada suatu hari terjadi kabakaran hebat di lantai ke sembilan belas. Semua orang berusaha menyelamatkan dirinya. Keadaannya saat itu sedang hamil tua maka ia juga berusaha turun tangga […]

Homili 31 Maret 2015

Hari Selasa, Pekan Suci Yes. 49:1-6 Mzm. 71:1-2,3-4a,5-6ab,15,17 Yoh. 13:21-33,36-38 Cukup Satu Yudas Iskariot Saja! Pada hari Selasa, Pekan Suci ini bacaan-bacaan liturgi memfokuskan perhatian kita pada drama yang akan mencapai puncaknya pada peristiwa penyaliban Tuhan Yesus Kristus di hari Jumat Agung nanti. Penginjil Yohanes melaporkan saat-saat mengharukan dalam malam perjamuan terakhir. Pada waktu itu […]

Homili 30 Maret 2015

Hari Senin, Pekan Suci Yes. 42:1-7 Mzm. 27:1,2,3,13-14 Yoh. 12:1-11 Tuhan adalah keselamatanku! Ada seorang sahabat menceritakan pengalamannya tentang bagaimana Tuhan melindungi keluarganya. Ketika itu terjadi kerusuhan berdarah di daerahnya. Para lawan berdatangan, mengepung dan mencari keluarganya di kampung. Anehnya, orang-orang itu sempat melewati rumahnya tetapi tidak menemukan dia dan keluarganya yang sedang bersembunyi di […]

Homili Minggu Palma/B 2015 (Sebelum Perarakan Palma).

Hari Minggu Palma/B Sebelum Perarakan Palma Mrk 11:1-10 atau Yoh 12:12-16 Rajaku Rendah Hati dan Miskin! Kita memasuki Pekan Suci dengan mengenang sengsara Tuhan Yesus Kristus. Pada hari Minggu Palma ini kita semua mengenang Yesus masuk ke dalam kota Yerusalem dari Betfage dan diterima dengan meriah. Ia mendapat sorak-sorai laksana seorang Raja duniawi. Peristiwa ini erat […]

Homili Hari Minggu Palma/B – (2015)

Hari Minggu Palma/B Yes 50:4-7 Mzm 22:8-9.17-18a.19-20.23-24 Flp 2:6-11 Mrk: 14:1-15:47 Yesus sungguh-sungguh Putra Allah! Kita memasuki Pekan Suci. Hari Minggu Palma menjadi hari pertama dalam Pekan Suci ini di mana kita semua dibantu untuk mengenang kembali sengsara Tuhan kita Yesus Kristus. Apa yang patut kita kenang pada hari istimewa ini? Tentu saja tentang Tuhan […]

Homili 28 Maret 2015

Hari Sabtu, Pekan Prapaskah V Yeh. 37:21-28 Mzm (Yer). 31:10,11-12ab,13 Yoh. 11:45-56 Ut Unum Sint Tuhan Yesus pada malam perjamuan terakhir mengucapkan doa sebagai Imam Agung. Satu intensi yang disampaikanNya kepada Bapa di surga adalah bahwa sama seperti Ia sendiri bersatu dengan Bapa, demikian pula Ia berharap supaya semua yang sudah ditarik oleh Bapa kepadaNya juga […]

Homili 27 Maret 2015

Hari Jumat, Pekan Prapaskah V Yer. 20:10-13 Mzm. 18:2-3a,3bc-4,5-6,7 Yoh. 10:31-42 Tuhan, Engkaulah Penolongku! Ada seorang sahabat menceritakan sebuah pengalaman hidupnya. Ia bersama teman-temannya mengadakan perjalanan ke pulau untuk memancing. Perahu kecil yang ditumpanginya itu mengalami gangguan mesin sehingga nyaris tenggelam. Dalam situasi yang tegang itu ia berdoa dalam hatinya: “Ya Tuhan, Engkaulah Penolongku”. Ia […]

Food For Thought: Let’s Change

Let’s Change! Judul permenungan kita pada akhir hari ini adalah “Let’s Change”. Saya terinspirasi dengan buku karangan Profesor Rhenald Kasali berjudul Let’s Change yang diterbitkan Kompas pada tahun 2014 yang lalu. Ia mengatakan bahwa seberapa pun jauh jarak yang telah ditempuh, perubahan tetap harus dimungkinkan. Untuk itu beliau membahas hal-hal penting menyangkut perubahan, leadership, manajemen, […]

Homili 26 Maret 2015 (Bacaan I dan Mazmur)

Hari Kamis, Pekan Prapaskah V Kej. 17:3-9 Mzm. 105:4-5,6-7,8-9 Yoh. 8:51-59 Dari Abram menjadi Abraham Nama Abraham berasal dari bahasa Ibrani yakni אַבְרָהָם (Avraham). Sebelum dipanggil Tuhan ia bernama Abram yang berarti Bapa yang diagungkan (Exalted Father). Nama ini dikenakan pada Abraham yang masih merasa malu karena belum memiliki anak padahal ia dan Sara istrinya […]

Homili 26 Maret 2015 (dari Injil)

Hari Kamis, Pekan Prapaskah V Kej. 17:3-9 Mzm. 105:4-5,6-7,8-9 Yoh. 8:51-59. Mentaati Sabda Tuhan itu Indah! Salah satu aspek penting yang mendukung semangat tobat dalam masa prapaskah ini adalah komitmen untuk bersahabat dengan Sabda Tuhan atau Kitab Suci. Komitmen ini dengan sendirinya membantu kita untuk akrab dengan Pribadi Yesus. Dialah satu-satunya penyelamat kita. Mengapa kita […]