Homili 25 Juli 2014

St. Yakobus, Rasul 2Kor 4:7-15 Mzm 126:1-2ab.2cd-3.4-5.6 Mat 20:20-28 Diutus Untuk Melayani Saya barusan mengikuti perayaan penerimaan kaul pertama para frater di dalam Kongregasi Salesian Don Bosco Delegasi Indonesia di Weepengali, Sumba, NTT. Ada lima frater baru yang menjawabi kasih Yesus dan berikrar untuk mengasihi dan mengikuti Yesus dari dekat. Banyak ucapan selamat diberikan oleh […]

Homili 24 Juli 2014

Hari Kamis, 24 Juli 2014 Yer 2:1-3.7-8.12-13 Mzm 36:6-7ab.8-9.10-11 Mat 13:10-17 Allah Itu Kasih Ada seorang bapa yang merasa heran dengan hidupnya. Ia mengaku banyak berbuat dosa dan salah kepada Tuhan, sesama dan dirinya sendiri. Ia merasa heran karena Tuhan tetap memelihara hidupnya. Keluarganya juga sehat dan baik-baik saja. Berkat dan rahmat selalu dirasakannya setiap […]

Homili 23 Juli 2014

Hari Rabu, Pekan Biasa XVI Yer 1: 1.4-10 Mzm 71:1-4a.5-6ab.15ab.17 Mat 13:1-9 Jangan takut, Aku menyertaimu! Ada seorang anak untuk pertama kalinya melakukan perjalanan yang jauh dari Indonesia Timur ke salah satu kota di Pulau Jawa untuk melanjutkan studinya. Ketika hendak masuk ke dalam pesawat udara, ayahnya mengatakan kepadanya: “Nak, kamu pergi sendiri tetapi jangan […]

Homili 22 Juli 2014

St. Maria Magdalena Kid 3:1-4a Mzm 63:2.3-4.5-6.8-9 Yoh 20:1.11-18 Jiwaku haus akan Allah Pada suatu kesempatan saya coba melihat-lihat status BBM mereka yang terdaftar di HP saya. Ada seorang sahabat yang sudah berbulan-bulan statusnya tetap sama, bunyinya: “Jiwaku haus akan Dikau, ya Allah”. Kalimat doa ini merupakan sebuah doa raja Daud di dalam Mazmur yang […]

Homili 21 Juli 2014

Hari Senin, Pekan Biasa XVI Mi 6:1-4.6-8 Mzm 50: 5-6.8-9.16bc, 17.21.23 Mat 12:38-42   Angkatan yang jahat dan tidak setia! Ada seorang bapa yang merasa putus asa dengan hidupnya. Istri dan anak-anaknya memiliki banyak tuntutan kepadanya tetapi ia sendiri merasa tidak mampu memenuhi tuntutan mereka. Perusahaan di mana ia bekerja sedang mengalami perampingan karyawan sehingga […]

Homili Hari Minggu Biasa XVI/A

Hari Minggu Biasa XVI/A Keb 12:13.16-19 Mzm 86:5-6.9-10.15-16a Rom 8: 26-27 Mat 13:24-43 Allah kita itu Sabar! Mengawali perayaan Ekaristi suatu hari Minggu, saya melihat banyak orang lambat masuk ke dalam Gereja. Hari Minggu itu sedikit lain karena biasanya sebelum Pukul 6.00 WIB, gedung gereja itu sudah hampir penuh tetapi hari itu belum setengah bangku […]

Homili 19 Juli 2014

Hari Sabtu, Pekan Biasa XV Mi 2:1-5 Mzm 10:1-2.3-4.7-8.14 Mat 12:14-21 Berani menjadi Hamba Ada sebuah lingkungan yang mengadakan rekoleksi sehari dengan tema “Berani menjadi hamba”. Rekoleksi ini diadakan pada bulan Mei untuk menyadarkan serta memantapkan tenaga pastoral pada lingkungan tersebut sehingga mereka bisa berani menjadi hamba Tuhan yang melayani dengan sukacita. Saya menyiapkan refleksi-refleksi […]

Homili 18 Juli 2014

Hari Jumat, Pekan Biasa XV Yes 38:1-6; 21-22. 7-8 Mzm (Yes) 38:10,11,12abcd, 16 Mat 12:1-8 Merenungkan Belas Kasih Tuhan Pada suatu hari seorang pemuda datang untuk mewawancaraiku tentang Sakramen Tobat. Dari banyak hal yang kami perbincangkan dalam wawancara itu, saya masih ingat sebuah permenungan yang saya sampaikan saat itu kepadanya. Saya mengatakan bahwa Sakramen Tobat […]

Homili 17 Juli 2014

Hari Kamis Pekan Biasa XV Yes 26:7-9.12.16-19 Mzm 102:13-14ab.15.16-18.19-21 Mat 11:28-30 Belajarlah pada Tuhan Yesus Beberapa minggu yang lalu saya merayakan misa arwah di sebuah rumah duka. Orang yang meninggal dunia adalah seorang pria berusia 29 tahun karena gagal ginjal. Ia baru setahun menikah dan belum dikaruniai anak. Suasana duka sangat terasa. Pada saat homili […]

Homili 16 Juli 2014

Hari Rabu, Pekan Biasa XV Santa Maria dari Gunung Karmel Yes: 10:5-7.13-16 Mzm 94: 5-6, 7-8,9-10, 14-15 Mat 11 25-27 Syukur kepada Allah! Pada hari ini kita merayakan peringatan St. Perawan Maria dari gunung Karmel. Apa relevansi perayaan ini di dalam Gereja katolik? Perayaan ini berhubungan dengan berdirinya Ordo Karmel. Ordo Karmel didirikan pada tahun […]